28 Oktober 2009

Antara Blogspot dan Facebook

SELAMAT DATANG DI BLOG SAYA

Kehilangan kekayaan masih dapat dicari kembali, kehilangan kepercayaan sulit didapatkan kembali
Dari beberapa tulisan sebelumnya banyak diulas tentang tips dan triks penggunaan wordpress dan pemanfaatan plugins yang tersedia, terdapat beberapa teman yang menyarankan untuk membuat sebuah tulisan yang membahas tentang tips dan triks pada blogspot. Jujur saya sendiri sempat bingung dengan hal tersebut, dikarenakan kurang familiarnya saya dengan blogspot itu sendiri, wajar saja, blogspot adalah penyedia blog account yang tidak memberikan Source Code nya seperti wordpress, sehingga untuk melakukan berbagai eksperimen yang berkenaan dengan pengembanganya harus dilakukan secara online.

Setelah sejenak berfikir untuk mencari ide, akhirnya saya menemukan sebuah ide yang bisa di implementasikan dalam pengembangan web blog yang memanfaatkan account pada blogspot, hal ini terlepas dari domain yang digunakan. konsep dari ide tersebut adalah memanfaatkan RSS Feed dari blogspot untuk dapat di publikasikan pada service social networking yang sedang populer saat ini yaitu Facebook, sebagai applikasi yang bisa ditambahkan kedalam profile setiap orang yang memiliki account pada Facebook. Entahlah, mungkin hal ini sudah biasa, tapi gak ada salahnya untuk dicoba ulas.

Dengan cara itu diharapkan akan dapat lebih mempromosikan tulisan-tulisan yang terdapat pada blog kepada jutaan pengguna Facebook, bahkan kita juga dapat menyisipkan iklan-iklan dari google yang disisipkan terlebih dahulu kedalam RSS Feed melalui media FeedBunner. Beberapa resource yang diperlukan untuk melakukan hal tersebut antara lain adalah sebuah Hosting (bisa digunakan free hosting), Facebook Client App (bisa diperoleh di facebook developer), dan sebuah account pada facebook itu sendiri.

Sebenarnya cara tersebut tidak hanya dapat digunakan pada blogspot, blog atau web lain pun bisa, asalkan memiliki RSS Feed. Namun Jujur, saya sendiri masih ragu apakah cara tersebut benar-benar bisa bermanfaat, Jadi saya belum berani untuk menuliskan secara detail tentang penggunaannya

Terima Kasih Telah Mengunjungi Blog Ini " Jangan Lupa Tinggalkan Comment Ya

0 komentar:

Thank You Myspace Comments

Programming Blogs - Blog Catalog Blog Directory Blogs Topsites - TOP.ORG Increase Page Rank Technology Blogs BlogRankers.com A technology blog with hacking, reviews, blogging tricks n tips. blog directory GoLedy.com Blog Directory Technology blogs Top Blogs
hack tutorsTechnology Blogs - Blog Rankings Technology Bloglisting.net - The internets fastest growing blog directory blogarama - the blog directory Blog Directory for Conder, Australian Capital Territory Blog Directory
Every thing about hacking. Increase your PageRank